Membuat Model

Model dalam codeigniter adalah abstraksi dari table dan secara otomatis mempunyai object database yang bisa diakses dengan perintah $this->db.

Membuat Model sangat Mudah, cukup menurunkan (extends ) dari kelas Model. Model harus diletakan dalam folder application/models/

contoh kode :

<?php
   class user extends Model
   {
       function __Construnct()
       {
             parent::__Construct();
       }
   }
?>

Happy Coding!

Comments (0)

Post a Comment